Cari Blog Ini

Rabu, 26 September 2012

CARA POSTING BLOGSPOT MENGGUNAKAN HP

Cara posting Blogspot Menggunakan HP - Blogspot sebagai anak asuh google tentu memiliki fitur yang special dibanding website yang lain. Tapi untuk pengguna Handphone dengan operating system Symbian dan Java sejak blogspot menggunakan tampilan dinamis, mulai mengerenyitkan keningnya
Tampilan dinamis memang cukup merepotkan, karena memory handphone yang kecil tentu tidak mampu mengoperasikan data flash.
Satu-satunya cara agar tetap mampu mengoperasikan blog di blogspot adalah menggunakan tampilan dashboard lama. Untuk yang baru membuat blog di blogspot, sudah akan menggunakan tampilan dashboard yang baru atau tampilan dinamis.
Untuk yang baru membuat atau untuk yang sudah terlanjur beralih ke tampilan dinamis, masih bisa kembali ke tampilan lama dengan melewati url seperti di text area berikut:



Ganti tulisan "ID kamu" dengan Id yang bisa kamu cari melalui cara seperti yang sudah saya sampaikan di CARA POSTING BLOGSPOT MENGGUNAKAN HP Ingat penulisan tidak boleh ada spasi. Berikut ini contoh url yang sudah diberi ID, ingat id di sini hanyalah contoh. Tidak akan bisa kamu buka kecuali kamu tahu passwordnya. Berikut contohnya:
http://blogger.com/blog-options-basic.g?blogID=6824026285231139818#overview
Sekarang kita sudah bisa mulai blogging. Silahkan atur blog kamu sesuka hati kamu.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar