Cari Blog Ini

Minggu, 02 Desember 2012

Mengenal Posting atau Entri Blog

Mengenal icon dan struktur posting sangat penting jika kita ingin serius belajar blog, karena posting merupakan salah satu kompenen utama blog yang akan kita tulis ide dan kreativitas kita dalam sebuah tulisan.

Berikut struktur posting pada blog :


1. Judul tulisan/artikel yang akan di posting pada kolom yang bertuliskan 'Poskan judul'.
2. Mode posting, 'Compose' merupakan format halaman posting seperti di Word sedangkan 'HTML' format tulisannya mengunakkan kode HTML, jika Anda belum memahami kode HTML sebaiknya gunakan 'Compose'.
3. Gunakan icon-icon tersebut untuk memformat tulisan serta memasukkan media (dapat berupa gambar, video, dll)
4. Kolom untuk menulis artikel yang akan di postingkan.
5. Kolom yang terakhir adalah untuk men-setting posting yang akan ditampilkan, seperti nama label, tanggal, keywoard posting, dll.

Nah, sekian penjelasan sedikit tentang posting atau entri pada blog.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar